PENERIMAAN PESERTA DIDIK BARU
(PPDB) JALUR REGULER
MAN 1 KOTA PADANG
TAHUN PELAJARAN 2018/2019
A.
Pendaftaran dan seleksi Peserta Didik Baru
Tanggal : 30 Mei – 4 Juni 2018 (1 dan
3 Juni Libur)
Jam :
08.30 – 12.00 WIB
B. Peserta Mengisi Formulir PPDB Jalur Reguler secara Online (link tersedia di bagian bawah pengumuman ini) dan Menyerahkan Bukti Data Fisik ke Panitia PPDB dengan Persyaratan :
1. Surat Keterangan Lulus dari MTs/SMP/Pesantren : 1 Lembar
2. Foto copy Nilai UN Sementara dari MTs/SMP/Pesantren : 1 Lembar
3. Foto copy rapor semester 1,3 dan 5 : 1 Rangkap
4. Pas Photo ukuran 3x4 (warna latar merah) : 2 Lembar
5. Foto copy Akte Kelahiran dari catatan sipil : 1 Lembar
6. Foto copy Kartu Keluarga + KTP Orang Tua : 1 Lembar
7. Foto copy sertifikat prestasi dan tahfiz (jika ada) : 1 Lembar
8. Foto copy surat rekomendasi jurusan dari sekolah asal
(BK) : 1 Lembar
C.
Peserta langsung mengikuti test (Baca Al Quran dan
Praktek Ibadah) dengan berpakaian
Sekolah/Muslim-Muslimah
D.
Mengikuti wawancara (siswa dan orang tua/ wali)
E.
Tes Tertulis
(bidang studi Agama, Matematika, IPA, IPS, :
5 Juni 2018
Bahasa Indonesia dan Bahasa Inggris )
F.
Pengumuman Lulus :
6 Juni 2018
G.
Pendaftaran Ulang Peserta Didik Baru :
7 dan 8 Juni 2018
Catatan : Siswa yang dinyatakan lulus dan tidak mendaftar ulang pada jalur Prestasi dan Mandiri, Maka tidak dapat lagi mendaftar pada jalur reguler
Catatan : Siswa yang dinyatakan lulus dan tidak mendaftar ulang pada jalur Prestasi dan Mandiri, Maka tidak dapat lagi mendaftar pada jalur reguler
Padang, 21 Mei 2018
Kepala MAN 1 Kota Padang,
TTD
Marliza, S.Pd, M.Pd.
NIP. 19690519 199403 2 003
Berikut ini link untuk mengisi formulir online PPDB MAN 1 Kota Padang Tahun Pelajaran 2018/2019. Silakan klik kemudian isi data secara benar sesuai dokumen yang diserahkan.
Bila ada yang kurang jelas dapat menghubungi Panitia PPDB MAN 1 Kota Padang.
Assalamualaikum....pak melihat pegumuman lulur jalur reguler dimana??
BalasHapusAssalamualaikum.
BalasHapusAdm, dimana lihat syarat pendaftaran ulang yg di terima jalur reguler?